Cara Membuat Tulisan Berjalan Di Address Bar - Tutorial -->

Cara Membuat Tulisan Berjalan Di Address Bar


Cara Membuat Tulisan Berjalan
di Address Bar dengan cara efek Marquee, yang berfungsi dapat membuat efek tulisan berjalan di Address Bar atau kata lainnya ditempat Link In Tab pada Browser, Berikut langkah-langkah cara membuatnya.

Membuat Tulisan Berjalan Di Address Bar
  • Untuk membuat tulisan berjalan di address bar langkah pertama yang harus anda lakukan adalah Login ke Blogger
  • Setelah itu klik menu Layout atau Tata letak
  • Kemudian klik menu Edit HTML
  • Silahkan temukan kode ini </head>
  • Kemudian silahkan letakan Kode berwarna Merah dan Hijau dibawah ini, Lalu letakan tepat dibawah Kode </Head>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
msg = " --- Silahkan diganti";
msg = " | silahkan di ganti | silahkan diganti | silahkan diganti | silahkan diganti --- " + msg;pos = 0;
function scrollMSG() {
document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0, pos); pos++;
if (pos > msg.length) pos = 0
window.setTimeout("scrollMSG()",100);
}
scrollMSG();
//]]>
</script>

Kemudian silahkan  anda mengganti tulisan berwarna Hijau dengan tulisan yang Anda inginkan, Karena tulisan itulah yang akan terlihat berjalan di address bar.
Sebelum pengaturannya di simpan, sebaiknya di preview dulu.

Selamat mencoba...

0 Response to "Cara Membuat Tulisan Berjalan Di Address Bar"

Posting Komentar

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan di tengah artikel

Iklan Bawah Artikel